Uncategorized

Bawaslu Mesuji Lantik 21 Anggota Panwascam

4

MESUJI, NUANSA POST. Badan pengawas pemilu (Bawaslu) Mesuji menggelar pelantikan dan pembekalan panitia pengawas pemilu kecamatan se- kabupaten Mesuji untuk pemilihan gubenur dan wakil gubernur serta bupati dan wakil bupati Mesuji tahun 2024

sebanyak 21 orang panwascam yang di lantik untuk 7 kecamatan yang ada di Mesuji, Lampung.

” kita hari ini dalam rangka pelantikan panitia pengawas kecamatan ( panwascam) SE kabupaten Mesuji dan total ada 21 orang yang di lantik hari ini ” kata ketua Bawaslu Mesuji Deden cahyono usai melantik puluhan panwascam di balai desa brasan makmur kecamatan tanjung raya, kabupaten Mesuji Sabtu( 25-05-2024)

Deden cahyono menekankan kepada panwascam yang baru di Lantik itu dapat berkerja sesuai dengan tupoksi dan dapat menjalankan amanat undang-undang yang ada

” jaga netralitas dan interigritas sehingga untuk pengawasan petugas yang ada di kabupaten Mesuji bumi ragab begawe caram agar berjalan dengan lancar ,tertib dan baik ” pungkasnya”

turut hadir, Bawaslu provinsi, Kapolres Mesuji, Dandim 0426 tulang bawang, polpp Mesuji, seluruh anggota Bawaslu Mesuji, dan 21 anggota panwascam yang di lantik, berserta tamu undangan. (RANDI)

Exit mobile version